Bagaimana seorang mendapatkan kewenegaraan ganda
PPKn
clarestakaira
Pertanyaan
Bagaimana seorang mendapatkan kewenegaraan ganda
1 Jawaban
-
1. Jawaban nabiilaizza
Status kewarganegaraan ganda (bipatride) memang bisa saja dimiliki seseorang dikarenakan adanya beberapa faktor yang bisa dimilikinya, seperti merupakan keturunan campuran, asal keturunan maupun tempat kelahiran. Beberapa faktor tersebut bisa jadi penyebab seseorang bisa memiliki status kewarganegaraan ganda (bipatride), dengan dipengaruhi dua asas, yaitu asas ius soli (tempat kelahiran) dan asas ius sanguinis (asal keturunan).
semoga membantu