sebuah persegi memiliki panjang sisi 15 cm keliling dan luas persegi tersebut adalah....cm dan....cm TOLONG DI JAWAB YAA
Matematika
erlita16
Pertanyaan
sebuah persegi memiliki panjang sisi 15 cm keliling dan luas persegi tersebut adalah....cm dan....cm
TOLONG DI JAWAB YAA
TOLONG DI JAWAB YAA
2 Jawaban
-
1. Jawaban Anonyme
Bab Bangun Datar
Matematika SD Kelas IV
Persegi
1] keliling = 4 x s
= 4 x 15
= 60 cm
2] Luas = s x s
= 15 x 15
= 225 cm² -
2. Jawaban REval77
keliling=4×s
= 4×15
=60cm
luas=s×s
=15×15
=225cm2