Dua buah benda masing masing bermuatan 4×10^-9 dan 2×10^-9 , kedua benda itu terpisah sejauh 8cm . Hitunglah berapa besar gaya interaksi antar kedua benda terse
Fisika
FaChr1
Pertanyaan
Dua buah benda masing masing bermuatan 4×10^-9 dan 2×10^-9 , kedua benda itu terpisah sejauh 8cm . Hitunglah berapa besar gaya interaksi antar kedua benda tersebut.
1 Jawaban
-
1. Jawaban Aris18
Q1 = 4×10-⁹ C
Q2 = 2×10-⁹ C
k = 9×10⁹ Nm²C-²
r = 8 cm = 8×10-² m
F = k Q1 Q2 / r²
F = 9×10⁹ . 4×10-⁹ . 2×10-⁹ / (8×10-²)²
F = 72×10-⁹ / 64×10-⁴
F = 1,125×10-⁵ N