Komposisi penduduk bedasarkab jenis kelamin berfungsi untuk menghitung ratio jenis kelamin / sex ratio. Bagaimanakah cara menghitung nya?
IPS
pelajar101
Pertanyaan
Komposisi penduduk bedasarkab jenis kelamin berfungsi untuk menghitung ratio jenis kelamin / sex ratio. Bagaimanakah cara menghitung nya?
1 Jawaban
-
1. Jawaban Yzerhcaf
Jumlah penduduk laki laki dibagi jumlah penduduk perempuan dikali 100
[tex] \frac{jumlah penduduk laki laki}{jumlah penduduk perempuan} [/tex] x 100