Jelaskan tentang adat istiadat sisingaan !
PPKn
DindaNA006
Pertanyaan
Jelaskan tentang adat istiadat sisingaan !
1 Jawaban
-
1. Jawaban sarisamad45
Jawaban:
Sisingaan adalah suatu kesenian khas masyarakat Sunda (Jawa Barat) yang menampilkan 2-4 boneka singa yang diusung oleh para pemainnya sambil menari. Di atas boneka singa yang diusung itu biasanya duduk seorang anak yang akan dikhitan atau seorang tokoh masyarakat.
Penjelasan:
maaf kalau salahjadiakn jawaban yg terbaik semangat belajar agar nanti kedepannya bisa sukses aemangaatt...