Sebutkan tombol perintah pada ribbon tab home yang digunakan untuk memberikan tanda atau nomor secara otomatis
TI
Dyah3240
Pertanyaan
Sebutkan tombol perintah pada ribbon tab home yang digunakan untuk memberikan tanda atau nomor secara otomatis
1 Jawaban
-
1. Jawaban Zamroniy
tombol perintah pada ribbon tab home yang digunakan untuk memberikan tanda secara otomatis adalah tombol Bullets
tombol perintah pada ribbon tab home yang digunakan untuk memberikan nomor secara otomatis tombol Numbering
# perhatikan gambar berikut ini (pada tanda panah merah)Pertanyaan Lainnya