B. Indonesia

Pertanyaan

gaya bahasa yg berbentuk kiasan disebut

1 Jawaban

  • Pengertian, sendi, jenis-jenis gaya bahasa

    1. Gaya bahasa berdasarkan pilihan kata

    a. Gaya bahasa resmi

    b. Gaya bahasa tak resmi

    c. Gaya bahasa percakapan

    2. Gaya bahasa berdasarkan nada:

    a. Gaya sederhana

    b. Gaya mulia dan bertenaga

    c. Gaya menengah.

    2. Gaya bahasa berdarkan struktur kalimat

    a. Klimaks

    b. Antiklimaks

    c. Paralelisme

    d. Antitesis

    Repetisi



    3. Gaya bahasa berdasarkan langsung tidaknya makna

    a. Gaya bahasa retorika terdiri dari:

    1) Aliterasi

    2) Asonansi

    3) Anastrof

    4) Apofasis/preterisio

    5) Apostrof

    6) Asidenton

    7) Polisindenton

    8.) Kiasmus

    9) Elipsis

    10) Eufimismus

    11) Litotes

    12) Histeron proteron

    13) Pleonasme dan tautologi

    14) Perifrasis

    15) Prolepsis/antisipasi

    16) Erotesis/pertanyaan retoris

    17) Silepsis dan Zeugma

    18) Koreksio Epanotesis

    19) Hiperbol

    20) Paradoks

    21) Oksimoton

    b. Gaya bahasa kiasan

    1. Persamaan/simile

    2. Metafora

    3. Alegori, Parabel dan Fabel

    4. Personifikasi

    5. Alusi

    6. Eponim

    7. Epitet

    8. Sinekdoke

    9. Metonimia

    10. Antomonasia

    11. Hipalase

    12. Ironi

    13. Satire

    14. Iniendo

    15. Antifrasis

    16. Paronomasia

Pertanyaan Lainnya