jelaskan kesalahan - kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan guling ke depan
Pertanyaan
1 Jawaban
-
1. Jawaban murtiyoso
Kesalahan - kesalahan yang sering dilakukan saat melakukan guling ke depan adalah posisi dari tangan tidak berdekatan dengan ujung kaki. Selain itu, pada saat gerakan menolak, tangan seharusnya ikut serta dalam ketika melakukan tolakan pada gerakan guling ke depan.
Pembahasan
Gerakan guling ke depan merupakan salah satu gerakan senam lantai. Pada gerakan guling ke depan, tubuh kita akan dijatuhkan ke depan. Selain gerakan guling ke depan, gerakan lainnya pada senam lantai yaitu guling ke belakang.
Adapun langkah untuk melakukan guling depan adalah sebagai berikut
- Posisi badan tegap berdiri
- Bungkukan badan, kedua tangan letakan di atas matras
- Masukkan kepala diantara dua tangan.
- Gulingkan badan ke depan
- Sikap akhir dari gerakan ini adalah jongkok.
Pelajari lebih lanjut
Demikian pembahasan mengenai kesalahan-kesalahan yang sering dilakukan pada saat melakukan guling ke depan. Kesalahan-kesalahan tersebut dapat mengakibatkan gagalnya gerakan guling ke depan. Untuk mempelajari lebih lanjut mengenai gerakan guling lainnya dapat dibaca pada link berikut
1. Gerakan guling ke depan bertumpu pada https://brainly.co.id/tugas/5150055
2. Gerakan senam lantai yang sikap awalnya menghadap ke samping sasaran https://brainly.co.id/tugas/9255633
3. Gerakan senam lantai dengan sikap lilin, handstand dan handspring mengandung latihan https://brainly.co.id/tugas/16012073
Detil jawaban
Kelas: 8 SMP
Mapel: Penjaskes
Bab: Senam Lantai
Kode: 8.22.15
Kata Kunci: Kesalahan pada saat melakukan guling ke depan